Susanti, Evi and Arifiyana, Djamilah and Kusumo, Galuh Gondo PENGARUH WAKTU MASERASI TERHADAP BERAT EKSTRAK LENGKUAS MERAH (Alpinia purpurata K. Schum) (Sampel Diambil dari Daerah Benowo Surabaya). Akademi Farmasi Surabaya.
Text
ARTIKEL ILMIAH_13515113_EVI SUSANTI.pdf Download (109kB) |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh waktu perendaman terhadap massa hasil ekstraksi lengkuas merah (Alpinia purpurata K. Schum). Lengkuas merah merupakan tanaman herbal yang digunakan sebagai rempahrempah dan obat-obatan yang mengandung flavonoid. Metode ekstraksi yang digunakan pada penelitian ini adalah maserasi. Variasi yang dilakukan pada penelitian ini adalah waktu ekstraksi (3 hari, 7 hari dan 11 hari). Berat ekstrak lengkuas merah tertinggi adalah 9,2033 gram dengan lama waktu maserasi 11 hari. Hasil penelitian menunjukkan bahwa semakin lama waktu maserasi maka semakin besar berat ekstrak yang terdapat pada lengkuas merah. Keywords : Flavonoid, Lengkuas Merah, Ekstraksi
Item Type: | Article |
---|---|
Subjects: | Kesehatan > Farmasi > Kimia Farmasi |
Depositing User: | Elvia Ikasari |
Date Deposited: | 08 Apr 2019 00:55 |
Last Modified: | 08 Apr 2019 00:55 |
URI: | http://repository.akfarsurabaya.ac.id/id/eprint/90 |
Actions (login required)
View Item |